Tata Cara Berwudhu Dengan Benar Sesuai Sunnah Rasulullah SAW

Yang sangat pertama yang harus dilakukan yaitu membaca basmalah sesuai dengan sunnah rasulullah saw.
1)    Mencuci tangan(kanan dan kiri) sebanyak 3x
2)    Lalu mengisap air dengan tangan kanan,lalu berkumur-kumur sebanyak 3x
3)    Lalu memasukkan air ke dalam hidung  sebanyak 3x
4)    Kemudian mencuci muka sebanyak 3x
5)    Kemudian mencuci kedua tangan sampai kesiku sebanyak 3x
6)    kemudian mengusap kepala dan kedua telinga sebanyak 1x
7)    kemudian mencuci kedua kaki sampai mata kaki sebannyak 3x

Setelah itu hendaknya ia berdoa:
“Asyhadu allaa ilaaha illallah wahdahu laa syarikalahu wa asyhadu anna Muhammadan ‘abduhu wa rasuluhu, Allahummaj ‘alni minat tawwabiin waj’alni minal mutathahhiriin.”

Artinya: “Saya bersaksi bahwa tiada ilaah yang berhak disembah dengan benar selain Allah semata tiada sekutu bagi-Nya. Dan saya bersaksi bahwa Muhammad adalah hamba dan utusan-Nya. Yaa Allah jadikanlah hamba termasuk orang-orang yang bertaubat dan orang-orang yang mensucikan diri.“




dan hal-hal yang harus kita hindari jika kita sedang berwudhu yaitu :

  1. berbicara dgn sesama 
  2. tdk mengenai siku ketika berwudhu
  3. menggunakan tangan kanan di waktu membersihkan kaki
~semoga bermanfaat~

2 Komentar untuk "Tata Cara Berwudhu Dengan Benar Sesuai Sunnah Rasulullah SAW"